Apakah anda merasa sedang diambang kebangkitan spiritual ?
secara umum, ada 10 tanda walaupun tetap masih ada ratusan tanda2 lain karena setiap individu berbeda dan unik.
10 Tanda2 tsb adalah sbb:
1. Pola waktu tidur berubah, tidak perlu khawatir karena tubuh akan menyesuaikan diri dengan perubahan waktu tsb.
2. Terasa ada gejala aktifitas disekitar bagian kepala bagian atas, seperti rasa kesemutan dan merasa seperti ada tekanan-tekanan, ini merupakan tanda terbukanya chakra mahkota yang sudah siap menerima energi ilahi atau inspirasi-inspirasi baru.
3. Ada gejolak/gelombang emosi, seperti menangis, sedih, marah dlsb tanpa ada alasan yg jelas, ini merupakan pelepasan energi emosional yang terblokir yang berasal dari chakra jantung.
4. Munculnya ingatan akan masa-masa lalu (past life) dan merasa terasing dengan keadaan/kondisi saat ini, untuk itu, jangan menganalisa kondisi seperti ini secara berlebihan, terima dan hadapi lalu kemudian lepaskan! ini adalah proses pembersihan dan kita akan mampu menatap masa depan dan melihat jauh kedepan mengenai masalah2 yg dihadapi, untuk itu, kita tidak akan pernah tersesat.
5. Terjadinya perubahan fisik tubuh, jangan panik! atau merasa sedih jika tubuh kehilangan berat badan atau terjadi perubahan, ini tandanya sudah terjadi perubahan fisik dan spirit dan menandakan vibrasi tubuh sedang meningkat.
6. Kemampuan sensitifitas ke 5 indera meningkat, suatu saat kita mungkin akan merasa seolah2 nama kita dipanggil atau kita merasa jika ada seseorang sedang mengingat kita, mungkin juga kita mampu melihat cahaya, bayangan atau suara2 disekitar object2 tertentu. itu tandanya semua ke 5 indera kita sudah disesuaikan dan saatnya indera ke 6 akan dibuka, cahaya, bayangan atau suara2 tsb akan menuntun kita, dan sebaiknya ucapkan terima kasih kepada mereka, kita tidak boleh lupa diri dan pergunakanlah dengan rasa tanggung jawab.
7. Mampu melihat "Dunia" secara keseluruhan dengan cara pandang dan pemahaman yang berbeda,
8. Muncul rasa kasih sayang dan cinta terhadap semua mahluk dengan perasaan damai dan nyaman dan percaya terhadap kebaikan semua mahluk.
9. Ada keinginan untuk melepaskan diri dari kebiasaan-kebiasaan lama yang terasa sangat mengikat dan membebani.. Lakukanlah!! . hapus dan buang kebiasaan2 tsb dan ganti dengan yang baru, ubahlah dan bebaskan diri.
10. Sinkronisasi meningkat dan kita menyadari bahwa kita sudah -on the right track- mengenai visi dan misi, tidak ada yang kebetulan yang terjadi dengan apa yang kita alami, kita rasakan dan kita lihat
** ..untuk diketahui.. kita tidak sendiri dalam kebangkitan kesadaran spiritual ini **
* Translated and taken from " Escape the Illusion" *
Halo salam kenal
BalasHapus